News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

2 Pesawat Airbus Dilaporkan Dibawa Kabur dari Lithuania ke Iran, Transponder Dimatikan saat Terbang

Penulis: Malvyandie Haryadi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pesawat Airbus A340. Dua pesawat dilaporkan diselundupkan ke Iran dari Lithuania.

Depkeu AS mengatakan Khajeh Fard mengawasi upaya IAIO untuk memproduksi UAV dan rudal, dan dia telah mempromosikan inovasi program UAV Iran dan mengurangi ketergantungannya pada pemasok asing.

Sekilas tentang pesawat A340

Airbus A340 merupkan pesawat penumpang komersial berukuran besar yang diproduksi oleh Airbus.

Pesawat ini memiliki desain yang mirip dengan tipe Airbus A330 tetapi A340 menggunakan empat mesin tidak hanya dua seperti A330.

Pesawat A340 dilengkapi dengan sistem kontrol penerbangan fly-by-wire digital.

Pesawat ini juga menggunakan joystick samping daripada menggunakan kemudi depan, dengan satu stik di sisi kiri pilot dan stik yang lain di sisi kanan ko-pilot. Instrumen penerbangan A340 sangat mirip dengan yang dimiliki oleh A320, dan mempekerjakan pilot dengan rating yang sama dengan A330.

Hal ini memungkinkan kru penerbang A330/A340 untuk menerbangkan A320 dan sebaliknya dengan sedikit latihan tambahan. Hal ini menghemat biaya bagi maskapai yang mengoperasikan kedua jenis pesawat tersebut.

Kokpit menggunakan sistem kokpit digital dengan menggunakan layar CRT untuk pesawat A340-200 dan A340-300 dan sekarang menggunakan layar liquid crystal display (LCD). beberapa struktur utama komposit juga digunakan.

A340 juga merupakan pesawat komersial pertama yang memungkinkan penumpangnya menggunakan telepon seluler selama penerbangan.

Pada Maret 2008 Emirates memperkenalkan sistem yang memungkinkan penumpang melakukan panggilan menggunakan telepon seluler mereka. Namun mereka tidak bisa menerima panggilan dan sistem ini tidak tersedia saat penerbangan malam dan saat lepas landas dan mendarat.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini