News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Konflik Rusia Vs Ukraina

Perang Rusia-Ukraina Hari ke-928, Pasukan Putin Rugi Kehilangan 625 Ribu Tentara

Penulis: Facundo Chrysnha Pradipha
Editor: Pravitri Retno W
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Tentara Rusia yang dibebaskan dalam pertukaran tahanan antara Ukraina dengan Rusia pada Rabu (31/1/2024). Perang antara Rusia dan Ukraina telah menginjak hari ke-928, Staf Umum Angkatan Bersenjata Ukraina mengklaim kerugian besar pasukan Putin

Helikopter – 328 (+0) unit,

UAV tingkat operasional-taktis – 14.864 (+80) unit,

Rudal jelajah – 2.588 (+0) unit,

Perahu / kapal perang – 28 (+0) unit,

Kapal selam – 1 (+0),

Peralatan khusus – 3.047 (+10) unit,

Kendaraan dan tangki bahan bakar – 24.218 (+47) unit.

Ukraina Serang  Depot Amunisi Rusia

Pasukan Ukraina terus melawan invasi Rusia (Staf Umum Angkatan Bersenjata Ukraina)

Pesawat tak berawak Dinas Keamanan Ukraina (SBU) menyerang depot amunisi di desa Soldatske, yang terletak di wilayah Voronezh Rusia, Radio Free Europe/Radio Liberty melaporkan pada 7 September.

Sumber-sumber mengatakan depot tersebut telah aktif digunakan oleh militer Rusia untuk mengangkut peralatan ke Ukraina.

Sehingga, menjadikannya target serangan pesawat tak berawak SBU.

SBU melaporkan empat kebakaran besar di lokasi tersebut, dengan ledakan amunisi terus berlanjut tanpa henti.

Sebelumnya pada pagi itu, gubernur wilayah Voronezh, Alexander Gusev, mengklaim di distrik Ostrogozhsky, pasukan pertahanan udara dan sistem peperangan elektronik mendeteksi dan menetralisir sebuah kendaraan udara tak berawak.

Pemerintah setempat mengumumkan keadaan darurat dan memutuskan untuk mengevakuasi sementara penduduk desa ke pemukiman terdekat.

Zelensky Laporkan Gencatan Senjata

Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy. (Getty Images/Maksim Marusenko)

Presiden Ukraina, Volodymyr Zelensky, telah menyiapkan rencana gencatan senjata dengan Rusia dan ingin mengatakannya kepada Presiden AS, Joe Biden, serta kandidat presiden Amerika.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini