News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kesehatan

Tips Kesehatan Hari Ini- Meningkatkan Kualitas Tidur yang Sehat, Siklus hingga Manfaatnya Bagi Tubuh

Penulis: Lanny Latifah
Editor: bunga pradipta p
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi - Tips untuk Meningkatkan Tidur yang Sehat, Siklus Hingga Manfaatnya Bagi Tubuh

Sedangkan tahap terakhir adalah tidur gerakan mata cepat atau Rapid Eye Movement (REM).

Tahap NREM dulu diklasifikasikan sebagai tahap 1, 2, 3, 4, dan REM.

Sekarang, National Sleep Foundation mengklasifikasikan tahapan ini sebagai berikut:

N1 adalah tahap tidur pertama dan periode antara bangun dan tertidur.

N2 adalah awal tidur ketika Anda tidak menyadari lingkungan Anda.

Suhu tubuh Anda akan menurun, pernapasan serta detak jantung Anda menjadi teratur.

N3 adalah tahap tidur paling dalam dan paling memulihkan ketika pernapasan melambat, tekanan darah turun, otot rileks, hormon dilepaskan, terjadi penyembuhan, dan tubuh Anda akan menjadi berenergi.

REM adalah tahap terakhir siklus tidur.

Ini adalah saat otak Anda paling aktif dan biasanya mimpi sering terjadi.

Pada tahap ini, mata Anda bergerak maju mundur dengan cepat di bawah kelopak mata Anda.

REM membantu meningkatkan kinerja mental dan fisik ANda ketika Anda sudah bangun.

Idealnya Anda harus bangun di akhir siklus agar merasa lebih segar ketika terbangun.

Manfaat Tidur

1. Mengatur pelepasan hormon yang mengontrol nafsu makan, metabolisme, pertumbuhan.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini