8. Kenakan sepatu yang nyaman
Baca juga: Tips Mengemudi Mobil dengan Teknik Eco Driving untuk Maksimalkan Efisiensi Bahan Bakar
Baca juga: Tips agar Stamina Tubuh Tetap Bugar Setiap Hari, Mulai Yoga dan Mengkonsumsi Makanan Bergizi
Mengenakan sepatu yang nyaman dan pas adalah kunci untuk mengurangi pembengkakan kaki.
Kemudian, mencegah masalah pinggul dan punggung yang dapat muncul saat pusat gravitasi Anda bergeser dan berat badan meningkat.
Jika tips tersebut tidak mengurangi masalah kesehatan Anda, sebaiknya Anda segera konsultasikan masalah Anda ke dokter atau pakar kesehatan.
(Tribunnews.com/Nadine Saksita)