- Sumber air minum panas bumi (panas alami) yang tidak diolah.
- Kolam renang, tempat bermain air, taman selancar, atau tempat rekreasi lainnya yang tidak dirawat dengan baik atau tidak memiliki cukup klorin di dalamnya.
- Keran air.
- Pemanas air.
- Tanah, termasuk sedimen di dasar danau, kolam, dan sungai
Sementara untuk di lautan, peneliti tidak menemukan Naegleria fowleri di air asin.
(Tribunnews.com/Whiesa)
BERITA REKOMENDASI