Polisi mengklaim kehadiran personel kepolisian saat pentas teater berjudul Musuh Bebuyutan digelar adalah dalam rangka proses pengamanan.
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Trunoyudo Wisnu Andiko menyebut, pengamanan itu dilakukan berdasarkan dari izin keramaian yang diajukan PT Kayan selaku penyelenggara.
Karena itu, pihaknya mengharapkan masyarakat melihat suatu peristiwa dengan utuh. Sehingga, penjelasan ini bisa dapat diterima oleh masyarakat dan tidak ada lagi informasi yang tidak sesuai.
Pernyataan Butet Kartaredjasa Dinilai Menyesatkan, Faktanya, Tidak Ada Intimidasi - Tribunjateng.com
Siapa Melki Sedek? Ketua BEM UI Dinonaktifkan karena Kasus Kekerasan Seksual, Intip Sepak Terjangnya