News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Petaka Nikel di Konawe Utara

Ekosistem Laut Pulau Labengki Konawe Utara Terancam Ikut Musnah

Editor: Setya Krisna Sumarga
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Panorama dari udara Desa Boedingi di pesisir pantai dan bukit-bukit nikel di belakangnya yang dikeruk pertambangan di Konawe Utara, Sulawesi Tenggara. Situasi ini diabadikan emdio Februari 2023 oleh jurnalis Tribun Sultra Tribun Network.

“Hanya saja secara fisik, identifikasi saya adalah jika ada aktivitas tambang boleh jadi (terjadi pencemaran). Kebolehjadian dapat membuat parah kondisi lingkungan atau berdampak minim pencemaran lingkungan,” tuturnya.

Saat melihat dokumentasi jurnalis Tribun Sultra Tribun Network terkait sedimentasi area terumbu karang di perairan Desa Boedingi, Dwiprayogo terkejut.

Gambar yang didokumentasi dari kedalaman 10 meter itu, terlihat kondisi terumbu karang Desa Boedingi diselimuti sedimentasi yang tingginya mencapai satu hingga dua meter.

“Wah kasihan ya karangnya tertutup sedimentasi. Secara fisik, terlihat karangnya tertutup oleh sedimen.. ini bisa mengakibatkan pertumbuhan terumbu karang terhambat karena tertutup oleh sedimen sehingga sedikit memperoleh cahaya matahari untuk melakukan fotosintesis,” jelasnya.

Ia juga mencoba melihat dokumentasi foto udara di Kawasan Desa Boedingi. Meski begitu, ia menyatakan perlu dilakukan penelitian mendalam di lapangan dan laboratorium.(Tribunnews.com/TribunSultra/Desi Triana)

ARTIKEL INI JUGA TAYANG DI ; 

Baca Selanjutnya: Harta karun yang hilang di desa boedingi kampung suku bajo sulawesi tenggara sejak tahun

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini