Kasus teranyar ini menyeret dua pejabat Kemenang dan seorang petinggi parpol.
Ketua Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Romahurmuzy danpejabat Kemenag, yakni Haris Hasanuddin, Kepala Kantor Wilayah Kemenag Agama Jawa Timur, dan Muafaq Wirahadi, Kepala Kanwil Kemenag Kabupaten Gresik.
Ketiganya telah ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK, dengan dugaan menyuap dan penerima suap, untuk melenggangkan jabatan tertentu.
Dalam operasi tangkap tangan yang dilakukan KPK, ditemukan uang suap sejumlah 300 juta.
KPK pun masih mencari kemungkinan pihak lain terlibat.
KPK juga telah membongkar ruang kerja Menteri Agama RI Lukman Hakim Syaifuddin, dan menyita ratusan juta dari laci mantan Wakil Ketua MPR RI itu.