News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Pemilu 2019

Masuk Bursa Calon Ketua MPR, Ini Kata Aziz Syamsuddin

Penulis: Taufik Ismail
Editor: Johnson Simanjuntak
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ketua Komisi III DPR RI, Aziz Syamsuddin.

Tidak mau ketinggalan PPP sudah memunculkan nama Arsul Sani untuk masuk bursa pimpinan MPR.

"Ya banyak figur dari PPP, gitu kan. Namun demikian kami memprioritaskan dari berbagai obrolan, ini belum keputusan resmi ya, dari berbagai obrolan ya mengarah ke pak Sekjen PPP Arsul Aani yang dianggap layak memenuhi kualifikasi sebagai sosok pimpinan MPR," kata Wasekjen PPP, Ahmad Baidowi atau yang karib disapa Awiek di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin, (22/7/2019).

Baca: Ditantang Anies Buka Daftar Perjalanan Luar Negeri Kepala Daerah, Mendagri Mengelak

Pemilihan Calon Ketua MPR akan ditentukan melalui sistem paket yang ditentukan dalam Rapat Paripurna MPR. Paket calon pimpinan nanti akan dipilih oleh 575 anggota DPR dan 136 anggota DPD.

Pengamat menyebut bahwa kemungkinan akan ada dua paket yang akan bertarung dalam pemilihan calon ketua MPR.

Paket pertama yakni pimpinan dari partai koalisi pemerintah, dan paket kedua calon pimpinan MPR, dari partai opoisi.

Namun ada juga yang memprediksi bahwa paket pimpinan MPR yang bertarung tidak akan berdasarkan koalisi pada Pemilu Presiden 2019 lalu.

Sejauh ini sudah ada tiga partai yang terang-terangan ingin mendapatkan kursi Ketua MPR. Mereka yakni Golkar, PKB, dan Gerindra.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini