News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Lowongan Kerja

Lowongan PT KAI 2020 Dibuka hanya 4 Hari, Ini Cara Mendaftar di Laman Resmi & Tahapan Seleksi

Penulis: Ayu Miftakhul
Editor: Wulan Kurnia Putri
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Lowongan PT KAI 2020 untuk lulusan SMA/ Sederajat

TRIBUNNEWS.COM - PT Kereta Api Indonesia (KAI) membuka kesempatan bekerja bagi para lulusan SMA/MA/SMK/MAK.

Proses rekruitmen PT KAI hanya dibuka selama empat hari saja, yakni pada Kamis (16/1/2020) hingga 19 Januari 2020.

Dilansir Tribunnews dari laman resminya, para lulusan SMA/SMK/Sederajat yang ingin menjadi bagian dari perusahaan BUMN bisa menyimak informasinya berikut ini.

Ada beberapa tahapan seleksi yang wajib pelamar ketahui saat mengikuti proses rekruitmen PT KAI 2020.

Mulai dari tahapan awal seleksi administrasi hingga tahapan akhir seleksi kesehatan.

Tahapan seleksi rekruitmen PT KAI 2020:

Tahap 1: Seleksi Administrasi

Tahap 2: Seleksi Kesehatan Awal

Tahap 3: Seleksi Psikologi

Tahap 4: Seleksi Wawancara

Tahap 5: Seleksi Kesehatan Akhir

Lowongan PT KAI 2020 (Instagram/ keretaapikita)

Tata Cara Pendaftaran Lowongan PT KAI 2020:

Ada baiknya calon pelamar membaca seluruh informasi dan prosedur rekruitmen PT KAI 2020.

Informasi terkait prosedur pelaksanaan rekrut serta Buku Panduan Rekrutmen Online dapat didownload pada menu PANDUAN > Panduan > Panduan Registrasi dan Apply Lowongan > “DOWNLOAD BUKU PANDUAN”.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini