4. Kemudian, beli pelatihan dan bayar dengan Nomor Kartu Prakerja;
5. Batas waktu pembelian pelatihan adalah 30 hari sejak menerima SMS pengumuman, bila lewat dari waktu tersebut, maka kepesertaan akan dicabut.
Setelah melakukan pembelian pelatihan Kartu Prakerja, peserta dapat menukarkan kode voucher dari pelatihan.
Berikut cara melakukan penukaran kode voucher pelatihan Prakerja:
- Pastikan kamu sudah berhasil membeli pelatihan di Tokopedia atau Bukalapak
- Lihat kode voucher pada Riwayat atau Halaman Transaksi Aplikasi, atau pada e-mail yang terdaftar di Tokopedia atau Bukalapak
- Kunjungi website Lembaga Pelatihan dan masuk untuk menukar kode voucher
- Pastikan kamu sudah mendaftar dan memiliki akun di website Lembaga Pelatihan Pilihanmu
- Kemudian masuk ke halaman penukaran voucher dan salin kode vouchermu
- Pastikan kode voucher yang kamu masukkan di kolom penukaran sudah sesuai
- Setelah voucher berhasil ditukar kamu bisa langsung belajar dan mengikuti pelatihan
- Untuk mengikuti website Lembaga Pelatihan bisa mengunjungi tautan www.prakerja.go.id/lembaga-pelatihan
Baca juga: Ini Daftar Penyedia Pelatihan dan Cara Mengikuti jika Sudah Dapatkan Dana Pelatihan Kartu Prakerja
Baca juga: Cara Menyambungkan E-Wallet Prakerja serta Cara Ganti Rekening yang Tidak Aktif atau Terblokir