News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

DAFTAR Wilayah yang Dapat Melihat Gerhana Bulan Sebagian 19 November, Jawa Bagian Timur hingga Papua

Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Whiesa Daniswara
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Gerhana bulan parsial atau gerhana bulan sebagian terlihat dari Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Rabu (17/7/2019) subuh. Durasi gerhana bulan sebagian ini dapat diamati selama dua jam dan 58,8 menit dari fase awal hingga fase akhir. Warta Kota/Alex Suban

TRIBUNNEWS.COM - Berikut daftar wilayah yang dapat melihat Gerhana Bulan Sebagian.

Indonesia akan mengalami fenomena Gerhana Bulan Sebagian pada 19 November 2021 mendatang.

Gerhana Bulan merupakan peristiwa terhalangnya cahaya Matahari oleh Bumi.

Akibatnya, cahaya Matahari tidak sampai semuanya ke Bulan.

Baca juga: Gerhana Bulan Sebagian 19 November 2021, Berlangsung Lebih dari 3 Jam, Ini Fase Terjadinya

Baca juga: Fenomena Astronomi Bulan November 2021: Gerhana Bulan Sebagian hingga Nadir Kabah

Adapun Gerhana Bulan Sebagian terjadi saat sebagian piringan Bulan masuk ke umbra (bayangan utama) Bumi.

Akibatnya, saat puncak gerhana terjadi, Bulan akan terlihat berwarna gelap sedikit kemerahan di bagian yang terkena umbra Bumi tersebut.

Mengutip BMKG, daerah yang dapat mengamati proses gerhana sebagian dari Bulan terbit hingga fase gerhana berakhir adalah:

- Papua

- Maluku

- Nusa Tenggara

- Sulawesi

- Kalimantan

- Bali

- Sebagian besar Jawa bagian timur

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini