News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Tata Cara Pendaftaran Tamtama Polri 2022, Lengkap dengan Dokumen yang Dibutuhkan saat Verifikasi

Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Tata cara pendaftaran Tamtama Polri 2022, lengkap dengan syarat dokumen yang harus dibawa

l. Surat pernyataan tidak terikat perjanjian dengan instani slain (form dapat diunduh di website penerimaan.polri.go.id)

m. Surat pernyataan orang tua/ wali untuk memberikan keterangan dan dokumen yang sebenarnya (form dapat diunduh di website penerimaan.polri.go.id)

n. Surat pernyataan peserta dan orang tua/ wali untuk tidak melakukan KKN dan gunakan sponsorship atau ketebelece (form dapat diunduh di website penerimaan.polri.go.id)

o. Surat pernyataan tidak mendukung atau ikut serta dalam organisasi atau paham yang bertentangan dengan Pancasila, Undang Undang Dasar 1945, NKIR, dan Bhinneka Tunggal Ika

p. Surat pernyataan tidak melakukan perbuatan yang melanggar norma agama, norma kesusilaan, norma sosial, dan norma hukum

6. Peserta melakukan pengukuran tinggi badan dan berat badan

7. Bagi peserta yang sudah menyerahkan seluruh dokumen dengan lengkap, akan diberikan nomor ujian oleh panitia daerah (verifikasi offline) yang digunakan untuk mengikuti seluruh tahapan seleksi

8. Untuk mengantisipasi penyebaran covid-19, seluruh peserta yang mengikuti seleksi penerimaan Tamtama Polri TA 2023, di tingkap Panda diwajibkan membawa hasil rapid test antigen dengan hasil negatif dan menunjukkan bukti vaksin minimal dosis ketiga pada setiap tahapan seleksi, dan jika tidak membawa akan dinyatakan Tidak Memenuhi Syarat (TMS).

Informasi selengkapnya ada di Surat Edaran berikut >>>

Dan berikut form berkas yang diperlukan dalam persyaratan, LINK>>

Peserta didik yang dibutuhkan mencapai 1.600 orang.

Terdiri dari 1.500 Tamtama Brimob dan 100 Tamtama Polair.

Jika pendaftar dinyatakan lolos, maka mekera akan menjalani masa pendidikan selama 5 bulan.

Pendaftaran bisa dilakukan secara online di penerimaan.polri.go.id. (*)

(Tribunnews.com/ Siti N)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini