Ia menjabat selama tahun 2011 hingga 2016.
Lord Rangga juga pernah menyampaikan, bahwa ia menjabat sebagai Ketua Umum Partai Partai Rakyat.
Baca juga: Sosok Rangga Sasana, Mantan Petinggi Sunda Empire yang Meninggal Dunia
Lord Rangga merupakan lulusan dari Sekolah Pertanian Menengah di Baros tahun 1980.
Setelah pernah menjalani hukuman di tahun 2021 di Lapas Banceuy Jawa Barat, namanya kini semakin terkenal.
Ia kerap wira-wiri di berbagai podcast atau acara-acara bersama pembicara hingga artis.
Tak hanya itu, ia juga sering muncul di televisi, sehingga ia pun beralif profesi menjadi selebritis.
Sosoknya dikenal masyarakat sangat kontroversial.
Hingga kini, para penggemarnya yang setia masih merasakan kehilangan yang mendalam atas meninggalnya Lord Rangga.
(Tribunnews.com/Oktavia WW/Bayu Indra Permana)