News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kartu PraKerja

Kartu Prakerja 2023: Tips Cari Pelatihan dan Daftar Kartu Prakerja Gelombang 50

Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Whiesa Daniswara
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pembukaan pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 50 - Berikut ini tips mencari pelatihan sesuai tingkat pendidikan dan cara mendaftar Kartu Prakerja Gelombang 50.

TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini tips mencari pelatihan Kartu Prakerja berdasarkan tingkat pendidikan terakhir dan cara mendaftar Kartu Prakerja Gelombang 50.

Kartu Prakerja menghadirkan 'Fitur Pelatihan'.

Fitur ini berfungsi untuk memudahkan pencarian pelatihan sesuai tingkat pendidikan di Kartu Prakerja.

Peserta Kartu Prakerja dapat memilih tingkat pendidikan, misalnya SD atau SMP.

Selengkapnya, simak caranya di bawah ini.

Baca juga: Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 50, Mulai Buat Akun hingga Gabung Gelombang di prakerja.go.id

Tips Cari Pelatihan Kartu Prakerja 2023

1. Buka halaman "Pelatihan" pada dashboard Prakerja

2. Ketik bidang pelatihan yang diinginkan di kolom "Cari Pelatihan"

3. Setelah pelatihan bidang yang diinginkan muncul, klik tombol "Filter"

4. Di sini, peserta dapat melakukan filter berdasarkan tingkat pendidikan

Misalnya, peserta lulusan SMP dapat memilih tingkat pendidikan minimum SD dan tingkat pendidikan maksimum SMP.

Jika sudah sesuai, peserta dapat klik tombol "Terapkan Filter".

5. Pilihan pelatihan sesuai tingkat pendidikan akan tampil dan bisa langsung dipilih.

Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 50 resmi dibuka, simak cara daftarnya di website prakerja.go.id. (Instagram @prakerja.go.id)

Baca juga: Tips Lolos Kartu Prakerja Gelombang 50, Segera Daftar di prakerja.go.id dan Klik Gabung Gelombang

Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 50

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini