Adapun para pemuda yang hadir, mengucapkan hasil rumusan tersebut sebagai Sumpah Setia.
Isi Teks Sumpah Pemuda
PERTAMA.
KAMI POETERA DAN POETERI INDONESIA,
MENGAKOE BERTOEMPAH DARAH JANG SATOE,
TANAH INDONESIA.
KEDOEA.
KAMI POETERA DAN POETERI INDONESIA,
MENGAKOE BERBANGSA JANG SATOE,
BANGSA INDONESIA.
KETIGA.
KAMI POETERA DAN POETERI INDONESIA,
MENDJOENDJOENG BAHASA PERSATOEAN,
BAHASA INDONESIA.
(Tribunnews.com/Farrah Putri)
BERITA REKOMENDASI
Artikel Lain Terkait Hari Sumpah Pemuda