- Jika berhasil maka pada bagian bawah tampilan Google Maps akan terlihat jarak tempuh.
- Jarak tersebut merupakan jarak garis lurus antara rumah Anda dengan sekolah tujuan.
- Angka tersebut bisa menjadi acuan dalam menentukan jarak dari rumah ke sekolah tujuan.
2. Menggunakan Komputer
- Buka browser di komputer Anda.
- Akses laman Google Maps, maps.google.com atau google.com/maps
- Masukkan alamat rumah di bagian Search Google Maps
- Setelah muncul pin merah, Anda perbesar peta dan tentukan titik tempat rumah Anda menggunakan cara klik kanan pada peta lalu pilih menu Measure Distance
- Kemudian point merah hitam akan muncul tulisan click on the map to trace path you want to measure.
- Arahkan peta ke sekolah tujuan
- Setelah Anda klik satu kali pada letak sekolah tujuan, akan muncul keterangan jarak.
(*)
Artikel ini telah tayang di tribunjabar.id dengan judul Perbedaan PPDB SMA 2019 Jalur Prestasi dan Jalur Zonasi Jarak, Ini Dokumen yang Harus Disiapkan.
Editor: Widia Lestari