News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Pembunuhan Asisten Presdir XL

Rekonstruksi Pembunuhan Rian, Ibunda Tenang, Adik Meledak-ledak

Editor: Hendra Gunawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ibunda Korban, Rukmila yang tegar menghadapi kematian putrinya.

Dia menyambut semua tamunya dengan ramah, tanpa tangis, tapi justru menyambutnya dengan senyuman. Bahkan Dia memberikan satu 'sun pipi' ramah ke seorang kerabatnya yang baru datang.

"Kapan datang mas, ya ampun sampai kesini juga," ucapnya ke pria itu. Dia tak lama melayani pria itu, Dia lalu pergi ke Polres diantar kerabatnya.

Namun Rukmila mengaku sudah tak mau melihat wajah Andi. "Sudah cukup saya melihat dia," kata Rukmila.

Terakhir Rukmila bertemu Andi di tahanan Polda Metro Jaya pada Rabu (5/8) pagi. Dimana Andi akhirnya mengaku ke Rukmila bahwa dialah yang membunuh Andi.

Hari itu Rukmila menangis sejadinya-jadinya. Penyidik menenangkan Dia, tetapi Dia sama sekali tak menyentuh Andi. Tapi sudah cukup baginya bertemu Andi.

Dia kini lebih memikirkan proses pemindahan jenazah anaknya yang sudah dimakamkan di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Cibunar sebagai jenazah tanpa nama.

"Walaupun hanya seonggok tanah, kami ingin memakamkan anak kami ini secara layak. Agar kami bisa terus mendatangi makamnya dan mengenangnya," ucap Rukmila dengan mata yang lagi-lagi basah, tapi dengan emosi yang tak meledak sama sekali.(Theo Yonathan Simon Laturiuw)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini