News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Cari Uang untuk sang Ibu, Kemal, Pemuda 19 Tahun yang Tunarungu, Mengadu Nasib Jadi Driver Ojol

Editor: Malvyandie Haryadi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pengemudi ojek online yang tuna rungu, Kemal Ardiansyah

Tentu saja, kesulitan sempat dirasakan Kemal saat dia awal-awal menjadi pengemudi ojek online.

Kesulitan itu di antaranya adalah saat ia hendak membaca maps.

• Gara-gara Celana Dalam, Pengemudi Ojek Online di Cimahi Bunuh Kekasihnya, Tusuk Korban Secara Sadis

"(Sempat) ada kesulitan, tapi sekarang bisa. Kesulitan itu misalnya adalah Grab yang maps-nya salah terus. Sekarang paham Grab maps," ujarnya.

Kesulitan lain yang dialami Kemal biasanya adalah harus mengantar penumpang ke lokasi yang jauh.

Sehari-hari, ia mengaku berada di sekitaran BIP, PVJ, hingga Dago.

Namun, kadang ada penumpang yang harus diantar sampai ke daerah Cimenyan yang sudah masuk ke wilayah Kabupaten Bandung.

Awalnya, ia memang tak hafal wilayah di Bandung.

Namun, kini Kemal mengaku sudah hafal, terutama di wilayah-wilayah yang terhitung sebagai pusat perkotaan.

Kemal Ardiansyah (TribunJabar.id/Yongky Yulius)

"Saya betah di Grab, tapi kadang merasa capek karena harus narik lumayan jauh," ujarnya seraya tersenyum.

Sisihkan Penghasilan untuk Ibu

Saat ramai, ia mengaku kadang bisa mengantongi Rp 100-200 ribu dalam sehari.

Uang yang diperoleh Kemal digunakan untuk membayar indekos dan makan sehari-hari.

Tak hanya itu, sebagai anak yang berbakti kepada orang tua, Kemal juga menyisihkan penghasilannya untuk ibunya.

Biasanya, dia bisa menyisihkan sampai Rp 500 ribu dalam sebulan.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini