Diketahui, gempa 6,7 M mengguncang Banten hingga merusak sejumlah fasilitas hingga permukiman warga.
BPBD Kabupaten Lebak mencatat, sedikitnya 98 rumah rusak, 12 di antaranya rusak berat.
Tiga sekolah juga mengalami kerusakan.
BPBD Kabupaten Lebak pun mengimbau masyarakat untuk tetap tenang dan juga tidak mempercayai berbagai informasi yang beredar dari sumber yang tidak dipercaya.
(Tribunnews.com/Suci Bangun DS, TribunBanten.com/Nurandi, Kompas.tv/Dea Davina)
Simak berita lainya terkait Gempa di Banten