News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Tribunners

Tribuners adalah platform jurnalisme warga. Untuk berkontribusi, anda bisa mengirimkan karya dalam bentuk berita, opini, esai, maupun kolom ke email: redaksi@tribunnews.com.

Konten menjadi tanggungjawab penulis dan tidak mewakili pandangan redaksi tribunnews.com.

Masjid Indonesia Pertama di Ibu Kota Inggris Mendekati Proses Pembelian

Editor: Dewi Agustina
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Perhimpunan Pelajar Indonesia di Inggris (PPI UK) membangun kampanye Sport for Charity pada tanggal 6 Maret 2022. Kegiatan ini berkolaborasi dengan Indonesia Islamic Centre London.

* Oleh: Fareldi

PEMBELIAN bangunan masjid di London telah direncanakan oleh komunitas Muslim Indonesia, dari Indonesia Islamic Centre London (IIC – London), pada tahun 2022 ini.

Bangunan yang akan dibeli akan direnovasi dan lebih diperluas lagi, serta mendapat perizinan agar bisa menjadi sarana untuk komunitas beragama.

Dana sebesar 2,5 juta poundsterling atau Rp 40 miliar dibutuhkan untuk pembelian dan juga ekspansi bangunan ini.

Representatif dari IIC – London, Yoga mengatakan pihaknya berencana untuk menjalankan proses pembelian sekitar bulan Juni atau Juli 2022.

Perhimpunan Pelajar Indonesia di Inggris (PPI UK) membangun kampanye Sport for Charity pada tanggal 6 Maret 2022. Kegiatan ini berkolaborasi dengan Indonesia Islamic Centre London. (iic-london.com)

Lalu setelah itu akan dilakukan renovasi.

Rencana pembelian ini terbentuk atas keinginan IIC – London untuk memiliki gedung yang lebih luas untuk menampung bertambah jumlahnya masyarakat Muslim Indonesia di Inggris.

Sebagai negara dengan jumlah masyarakat Muslim terbanyak di seluruh dunia, Indonesia masih belum memiliki masjid di Inggris, meskipun negara lain seperti, Malaysia, Saudi Arabia dll, sudah memiliki masjid mereka masing-masing.

Penggalangan dana sudah berjalan semenjak tahun 2017, dan sekarang sudah terkumpul dana sebesar 99,906 Pounsterling atau sekitar Rp 1,8 miliar.

* Ketua Acara Kampanye Sport for Charity

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini