Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Bisnis

IHSG Hari Ini Berpeluang Naik ke 5.233, Cermati Saham-saham Berikut

Menurut Nafan Aji Analis Binaartha Sekuritas, pergerakan IHSG hari ini berdasarkan indikator MACD telah membentuk pola deadcross di area positif.

Editor: Choirul Arifin
zoom-in IHSG Hari Ini Berpeluang Naik ke 5.233, Cermati Saham-saham Berikut
Tribunnews/Irwan Rismawan
Layar informasi pergerakan perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta Selatan, Kamis (10/9/2020). Tribunnews/Irwan Rismawan 

Akumulasi beli saham EXCL pada area level Rp 2.180 - Rp 2.200, dengan target harga secara bertahap di Rp 2.280, Rp 2.350, Rp 2.410 dan Rp 2.630.

Support ada di Rp 2.090. Saham EXCL ditutup di Rp 2.200 (RoE: 16.30%; PER: 6.93x; EPS: 325.90; PBV: 1.13x; Beta: 0.93)

4. Gudang Garam (GGRM). Pergerakan harga saham GGRM telah menguji garis MA 10 sehingga peluang terjadinya penguatan minimal menuju ke level resistance pertama masih terbuka lebar.

Akumulasi beli saham GGRM pada area level Rp 44.650 - Rp 45.350, dengan target harga secara bertahap di level Rp 47.525 dan Rp 53.025.

Support ada di Rp 44.650 dan Rp 42.050. Saham GGRM ditutup Rp 46.300. (RoE: 13.49%; PER: 11.62x; EPS: 4021.90; PBV: 1.59x; Beta: 1.05) 

5. Indofood Sukses Makmur (INDF). Pergerakan harga INDF masih bertahan di atas garis tengah dari bollinger dan terlihat pola upside gap tasuki candlestick pattern yang mengindikasikan adanya potensi stimulus beli.

Baca: Menko Airlangga Klaim IHSG Bisa Cetak Rekor karena Pemerintah Serius Tangani Covid-19

Akumulasi beli saham INDF pada area level Rp 7.575 – Rp 7.675, dengan target harga secara bertahap di level Rp 7.775, Rp 8.025 dan Rp 8.375. Support ada di Rp 7575 dan Rp 7.400.

Berita Rekomendasi

Saham INDF ditutup di Rp 7.675. (RoE: 9.68%; PER: 11.88x; EPS: 646.04; PBV: 1.15x; Beta: 0.76)

Baca: Penguatan IHSG Diprediksi Masih Berlanjut Hari Ini

6. Indosat (ISAT). Pergerakan harga saham ISAT telah menguji garis MA 120 sehingga peluang terjadinya penguatan minimal menuju ke level resistance pertama masih terbuka lebar.

Akumulasi beli pada area level Rp 2.150 – Rp 2.170, dengan target harga secara bertahap di level Rp 2.320, Rp 2.880 dan Rp 3.450.

Support ada di Rp 2.080. Saham ISAT ditutup di Rp 2.170. (RoE: -5.16%; PER: -17.18x; EPS: -126.34; PBV: 0.89x; Beta: 1.81)

Artikel ini tayang di Kontan dengan judul Masih ada harapan, IHSG hari ini berpeluang naik ke 5.233 saham berikut jadi pilihan

Sumber: Kontan
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas