Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Bisnis

5 Peralatan Rumah Tangga Pintar Penunjang Gaya Hidup Sehat, Kamu Wajib Punya Nih!

Menyadari pentingnya menjaga pola hidup sehat, ShopeePay bersama Jakmall.com berkolaborasi pada kampanye 10.10 ShopeePay

Editor: Hendra Gunawan
zoom-in 5 Peralatan Rumah Tangga Pintar Penunjang Gaya Hidup Sehat, Kamu Wajib Punya Nih!
istimewa
Gaya hidup sehat 

TRIBUNNEWS.COM – Pola hidup sehat seperti mengonsumsi makanan bergizi, berolahraga, hingga memastikan diri selalu cukup beristirahat menjadi gaya hidup baru yang kini diterapkan sebagian besar masyarakat.

Makin maksimal, kebiasaan baru untuk menangkal diri agar tak terinfeksi virus ini juga acapkali didukung dengan beragam peralatan rumah tangga penunjang kesehatan, yang membuat lingkungan tempat tinggal menjadi lebih kondusif, nyaman, dan bersih.

“Kualitas hidup yang lebih sehat dapat dibangun dengan menciptakan lingkungan sekitar yang lebih bersih dan nyaman. Terlebih di masa sekarang di mana kebanyakan orang lebih banyak menghabiskan waktu di rumah.

Baca juga: Potensi Pasarnya Jumbo, Evalube Ngegas Jualan Oli di Marketplace Tokopedia dan Shopee

Oleh karena itu, memiliki berbagai peralatan rumah tangga pintar adalah sebuah investasi yang dapat berdampak secara langsung terhadap kesehatan,” kata Co-Founder dan Chief Marketing Officer Jakmall.com, Reza Aggi Prasetyo dalam keterangan tertulisnya.

Menyadari pentingnya menjaga pola hidup sehat, ShopeePay bersama Jakmall.com berkolaborasi pada kampanye 10.10 ShopeePay Double Deals. Dalam kolaborasi tersebut akan ada voucher cashback 100% saat melakukan transaksi menggunakan ShopeePay pada 28 September-10 Oktober 2021.

“Kami juga senantiasa berupaya untuk memberikan kepuasan lebih bagi pelanggan, salah satunya dengan berpartisipasi dalam kampanye 10.10 ShopeePay Double Deals yang menghadirkan voucher cashback hingga 100% untuk pembayaran menggunakan ShopeePay,” tambah Reza.

Selain itu Reza juga menjelaskan ada beberapa perabot rumah tangga pintar yang dapat menunjang gaya hidup sehat.

Berita Rekomendasi

1. Air humidifier untuk menjaga kelembaban udara di rumah

Air humidifier untuk menjaga kelembaban udara di rumah
Air humidifier untuk menjaga kelembaban udara di rumah

Sebagai tempat beristirahat, rumah memiliki peran penting dalam membantu tubuh meregenerasi sel. Sirkulasi udara di rumah sebaiknya terjaga dengan baik, termasuk kadar kelembaban udara yang bisa berdampak pada banyak hal, seperti menjaga kulit agar tidak kering, dan membantu pernapasan yang lebih nyaman.

Kelembaban udara di ruangan bisa dijaga dengan menggunakan Taffware Air Humidifier. Peralatan rumah tangga pintar satu ini bisa membantu melembabkan udara di ruangan ber-AC yang cenderung lebih kering.

Baca juga: PROMO SHOPEE: Ada Gratis Ongkir Rp 0 hingga Voucher Kaget September Sampai dengan Rp 20 Ribu

Air humidifier biasanya juga dilengkapi fitur-fitur menarik lainnya, seperti Natural Moisture, RGB Night Light, dan Silent Operation.

2. Pelindung dari gigitan nyamuk

Pelindung dari gigitan nyamuk
Pelindung dari gigitan nyamuk

Tidur yang berkualitas dapat menjadi salah satu kunci untuk memperoleh hidup yang lebih sehat. Apabila tidur sering terganggu karena serangan nyamuk nakal di ruangan kamar, maka alat perangkap nyamuk elektrik bisa jadi solusinya.

Tidak perlu khawatir, kipas dan lampu dari alat ini tidak menghasilkan suara berisik ataupun cahaya berlebih yang dapat mengganggu tidur. Desain peralatan rumah tangga pintar satu ini juga sangat futuristik sehingga cocok untuk menjadi hiasan untuk mempercantik kamar.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas