Daftar Harga Bahan Pokok Selama Sepekan Ini: Bawang Merah dan Minyak Goreng Curah Naik
Harga bahan pokok nasional selama sepekan ke belakang didominasi oleh kenaikan, meski angkanya tak begitu signifikan.
Penulis: Endrapta Ibrahim Pramudhiaz
Editor: Hendra Gunawan
Harga bahan pokok lainnya seperti beras premium, beras medium, gula pasir, dan tepung terigu juga stabil.
Baca juga: Anggota Komisi IV Firman Soebagyo Soroti Kenaikan Harga Kebutuhan Bahan Pokok Awal Tahun 2023
Berikut daftar harga barang kebutuhan pokok nasional.
Beras Premium: Rp13.300 per kilogram
Beras Medium: Rp11.500 per kilogram
Gula Pasir: Rp14.400 per kilogram
Minyak Goreng Curah: Rp14.700 per liter
Minyak Goreng Kemasan Premium: Rp21.200 per liter
Minyak Goreng MINYAKITA: Rp14.700 per liter
Kedelai Impor: Rp15.400 per kilogram
Tepung Terigu: Rp13.200 per kilogram
Daging Sapi Paha Belakang: Rp136.700 per kilogram
Daging Ayam Ras: Rp34.600 per kilogram
Telur Ayam Ras: Rp30.200 per kilogram
Cabe Merah Besar: Rp39.800 per kilogram
Cabe Merah Keriting: Rp38.800 per kilogram
Cabe Rawit Merah: Rp54.300 per kilogram
Bawang Merah: Rp40.800 per kilogram
Bawang Putih Honan: Rp28.100 per kilogram