Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kecanggihan S Pen Samsung Galaxy Note20 Series: Latensi Berkurang, Fitur Tambah Banyak

Samsung juga menggunakan AI untuk meningkatkan performa S Pen Samsung Galaxy Note20.

Penulis: Tiara Shelavie
Editor: bunga pradipta p
zoom-in Kecanggihan S Pen Samsung Galaxy Note20 Series: Latensi Berkurang, Fitur Tambah Banyak
Samsung
S Pen Samsung Galaxy Note20 Series 

- gestur "^" untuk kembali ke home screen.

Air Actions pada S Pen Samsung Galaxy Note20
Air Actions pada S Pen Samsung Galaxy Note20 series

Samsung juga membawa banyak perubahan pada aplikasi Samsung Notes.

Beragam fitur pada Samsung Notes bisa membuat pengguannya bekerja lebih efisien, seperti yang dijelaskan insinyur utama Samsung Electronics Lee Jung-Hyun.

Pengguna bisa mengubah warna background sambil menulis atau menggambar.

Pengguna juga bisa merekam suara mereka sambil mencatat.

File PDF juga bisa dikonversi ke Microsoft PowerPoint atau Microsoft Word setelah catatan selesai.

Ada pula fitur manajemen file dengan folder.

Berita Rekomendasi

Aplikasi Samsung Notes juga mensinkronkan file secara real time sehingga pengguna bisa berganti-ganti device kapanpun yang mereka inginkan.

Sinkronisasi Samsung Notes
Sinkronisasi Samsung Notes

Pre-order Samsung Galaxy Note20 | Note20 Ultra Sekarang Juga

Bagi konsumen Indonesia yang ingin memiliki Samsung Galaxy Note20 Series, bisa langsung mengikuti pre-order mulai 6 Agustus hingga 19 Agustus 2020.

Samsung juga memberikan penawaran menarik selama masa pre-order, dengan memberikan e-voucher untuk pembelian Samsung Galaxy Buds+ senilai Rp 2.399.000 untuk pemesanan Samsung Galaxy Note20 yang dibanderol Rp 14.499.000.

Kemudian, untuk pembelian Samsung Galaxy Note20 Ultra varian 8GB + 255GB dibanderol Rp 17.999.000, sementara varian 8GB + 512 seharga Rp 19.999.000.


Setiap pemesanan Samsung Galaxy Note20 Ultra akan mendapatkan langsung e-voucher untuk pembelian Samsung Galaxy Buds Live senilai Rp2.599.000.

Konsumen yang melakukan pre-order juga berkesempatan mendapatkan Bank Cashback hingga Rp 1.000.000 dengan bunga cicilan 0 persen dan periode hingga 24 bulan bila menggunakan mitra-mitra Bank Samsung di Indonesia.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas