Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Turki Siap Kirim Pasukan Bantu Azerbaijan Melawan Armenia

Turki menegaskan kembali dukungannya kepada Azebaijan dan menyuarakan kesiapan bantuan, baik di meja perundingan maupun di medan perang.

Editor: Malvyandie Haryadi
zoom-in Turki Siap Kirim Pasukan Bantu Azerbaijan Melawan Armenia
Armenian Defense Ministry via AP
Kementerian Pertahanan Azerbaijan melaporkan pada Rabu (30/9/2020), pertempuran sengit di zona konflik Nagorno-Karabakh antara pasukan Azervaijan dan Armenia terus berlanjut. 

Perlu dicatat bahwa meski terdapat pasukan militer Rusia di wilayah Armenia, Moskow lebih memilih untuk tidak ikut campur dalam konflik di Nagorno-Karabakh.

Seorang prajurit Tentara Pertahanan Karabakh menembakkan artileri ke arah posisi Azeri selama pertempuran yang sedang berlangsung di wilayah sengketa Nagorno-Karabakh pada 4 Oktober 2020.
Seorang prajurit Tentara Pertahanan Karabakh menembakkan artileri ke arah posisi Azeri selama pertempuran yang sedang berlangsung di wilayah sengketa Nagorno-Karabakh pada 4 Oktober 2020. (Handout / RazmInfo/Armenian Defence Ministry / AFP)

Rusia berupaya untuk menyelesaikan konflik melalui jalur diplomatik, dengan mempertimbangkan intervensi Turki dan serangan terbuka di wilayah Armenia.

Moskow mungkin mempertimbangkan kembali posisinya dalam masalah ini.

Terutama karena Armenia adalah negara anggota CSTO (Organisasi Perjanjian Keamanan Kolektif).

CSTO merupakan aliansi militer antar-pemerintahan yang ditandatangani pada 15 Mei 1992.

Pada 1992, enam negara masuk Persemakmuran Negara-negara Merdeka, di antaranya: Rusia, Armenia, Kazakhstan, Kirgizstan, Tajikistan, dan Uzbekistan.

Berita ini tayang di Kontan dengan judul: Makin panas, Turki siap kerahkan pasukan ke Azerbaijan untuk melawan Armenia

Berita Rekomendasi
Sumber: Kontan
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas