WHO: Kasus Baru Covid-19 di Seluruh Dunia Turun 19 Persen, Angka Kematian Stabil
Laporan terbaru Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menerangkan jumlah kasus baru Covid-19 di seluruh dunia turun 19 persen dalam sepekan terakhir.
Penulis: Andari Wulan Nugrahani
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
AFP
Direktur Jenderal WHO Tedros Adhanom Ghebreyesus menyerukan pada Senin (20/12/2021) agar dunia bersatu dan membuat keputusan sulit yang diperlukan untuk mengakhiri pandemi Covid-19 dalam tahun depan.
- Rencana para menteri Inggris untuk mengurangi tes PCR Covid-19 gratis dapat melemahkan pertahanan Inggris, jika varian baru virus muncul yang menghasilkan "gelombang baru yang signifikan".
- Dokter Italia akan mengambil bagian dalam pemogokan yang berlangsung dua hari mulai 1 Maret 2022 mendatang terkait "beban kerja yang tak tertahankan" di tengah pandemi Covid, kantor berita Italia ANSA melaporkan.
- Komite Penyelenggara Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022 mengatakan pada Rabu (16/2/2022) bahwa dua kasus Covid baru terdeteksi di antara personel yang terkait dengan Olimpiade pada 15 Februari.
Berita lain terkait dengan Pandemi virus corona
(Tribunnews.com/Andari Wulan Nugrahani)
Berita Rekomendasi