Ini Berbagai Kemungkinan Jika Rusia Tutup Keran Ekspor Gas ke Eropa
Eropa sangat bergantung pada gas Rusia untuk pemanas dan pembangkit listrik. Gas Rusia menyumbang sekitar 40 persen total konsumsi Eropa.
Penulis: Setya Krisna Sumarga
Jika itu terjadi, Moskow akan kehilangan antara €200 juta hingga €800 juta setiap hari dari embargo. Namun, Rusia dapat mengalihkan sebagian gas ke Asia.
Eropa kemungkinan akan menghadapi krisis ekonomi yang tidak terlihat sejak Perang Dunia II.
Sebab, melonjaknya harga energi akan mengirim ekonomi kawasan itu ke dalam resesi panjang dan tidak pernah terbayangkan sebelumnya.(Tribunnews.com/RussiaToday/xna)