Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Jerman Modernisasi Leopard Hadapi Kemajuan Tank Tempur Utama Rusia

Konflik Rusia-Ukraina pun mengubah geopolitik Eropa. Finlandia dan Swedia yang ketakutan mendaftar jadi anggota NATO.

Penulis: Setya Krisna Sumarga
zoom-in Jerman Modernisasi Leopard Hadapi Kemajuan Tank Tempur Utama Rusia
Southfront.org
Tank Tempur Utama (MBT) Leopard milik militer Jerman yang dimodernisasi guna menghadapi kemajuan teknologi tank Rusia seperti tank T-14 Armata. 

Proyektil ini dirancang bisa untuk menghancurkan bunker dan struktur lapangan yang dijaga ketat. Sistem ini juga akan digunakan untuk melawan helikopter, infanteri di medan terbuka dan target lapis baja ringan.

Tank ini direncanakan akan dilengkapi armor pasif modular tambahan untuk memperkuat perlindungan sektor depan lambung dan turret, serta sisi dan atap turret.

Standarnya semua akan mencakup perlindungan bagian bawah dari ranjau dan alat peledak improvisasi (IED).

Selain itu, pelindung kisi atau paket seluler ringan akan dipasang untuk melindungi bagian belakang menara dan lambung dari granat anti-tank berpeluncur roket.

Lapisan pelindung ini telah diuji tank Leopard-2 Kanada dan Denmark dalam pertempuran di Afghanistan.

Fitur pelindung tank Leopard 2A8 akan ditingkatkan dengan tambahan armor baru di atas bagian depan atap hull dan turret.  

Versi baru perlindungan tank ini juga telah diuji dalam kondisi pertempuran nyata di Irak dan Afghanistan.(Tribunnews.com/Southfront.org/xna)

BERITA TERKAIT
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas