Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Adu Kekuatan Pasukan Khusus Iran dan Pasukan Elite Israel Jika Terjadi Perang Darat

Pasukan khusus dan pasukan elite dari kedua negara, Iran dan Israel, kemungkinan besar akan diturunkan.

Penulis: Hasanudin Aco
zoom-in Adu Kekuatan Pasukan Khusus Iran dan Pasukan Elite Israel Jika Terjadi Perang Darat
Foto Kolase Tribunnews.com
Pasukan elite Israel dan pasukan khusus Iran. (Foto: The Times Of Isral/AFP) 

Ini menunjukkan betapa pentingnya pasukan itu dalam struktur kekuasaan Iran.

2. Pasukan Elite Israel

Sayeret Matkal merupakan satu dari 7 pasukan khusus Israel terbaik di dunia  menurut Engineerine.

Unit komando elite ini adalah tim operasi khusus yang sangat terlatih.

Mereka  melakukan tugas-tugas yang hanya sedikit orang lain yang ingin melakukannya atau dilatih untuk melakukannya.

Orang-orang Israel yang akrab dengan unit elit ini mengatakan Sayeret Matkal akan pergi ke Gaza dengan setiap serangan ini dan misi mereka adalah membunuh para pemimpin Hamas dan menyelamatkan sebanyak mungkin dari 229 sandera.

cccHO/Israel Defence Forces
Pasukan khusus Israel Sayeret Matkal

Mereka ahli dalam operasi rahasia dan “ekstraksi”.

BERITA TERKAIT

Pasukan khusus tersebut memiliki kemampuan pengintaian secara mendalam dan penyelamatan sandera sejak didirkan pada 1957.

Anggota Sayeret Matkal dapat menyamar, menyerang secara senyap lalu menghilang sebelum keberadaannya diketahui musuh.

Unit juga ditugaskan untuk melawan terorisme dan penyelamatan sandera di luar perbatasan Israel.

Salah satu operasi yang mengangkat nama Sayeret Matkal adalah penyelamatan pesawat Air France yang dibajak pada 1967.

Termasuk ketika mempelopori Operasi Entebbe untuk menyelamatkan 248 sandera yang ditahan di Uganda oleh 8 teroris.

Sayeret Matkal adalah setara Israel dengan SFOD-D pertama (Delta Force) Amerika Serikat dan juga dibandingkan dengan British Special Air Service (SAS).

Mereka mampu menyusup tanpa terdeteksi membunuh semua teroris dan hanya kehilangan 3 sandera dan 1 operator.

Sumber: ABC/Grid/Anadolu/Timesofisrael

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas