Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

AS: Upaya Israel Sia-sia, 80 Persen Terowongan Tempat Persembunyian Hamas Masih Utuh

Upaya agresi yang dilakukan Israel untuk melenyapkan Hamas telah sia-sia. 80 persen terowongan yang jaraknya bermil-mil masih utuh.

Penulis: Namira Yunia Lestanti
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in AS: Upaya Israel Sia-sia, 80 Persen Terowongan Tempat Persembunyian Hamas Masih Utuh
JOSEPH EID /AFP via Getty Images
Sebuah gambar menunjukkan bagian dari terowongan sepanjang 200 meter yang dibangun pejuang Hizbullah selama tiga tahun untuk memerangi pasukan Israel, di monumen peringatan Hizbullah di benteng puncak bukit Mleeta dekat desa Jarjouaa di Lebanon selatan pada 22 Mei 2020. 

“Urusan menghancurkan Hamas, membuat Hamas menghilang, ini hanya membuang pasir di mata publik,” imbuhnya

Hagari memperingatkan bahwa jika pemerintah tidak menemukan alternatif, maka Hamas akan tetap berada di Jalur Gaza.

Sebagai tanggapan, kantor Netanyahu mengatakan dalam sebuah pernyataan kalau kabinet keamanan “telah menetapkan penghancuran kemampuan militer dan pemerintahan Hamas sebagai salah satu tujuan perang.”

“Pasukan Pertahanan Israel tentu saja berkomitmen terhadap hal ini,” tambah pernyataan itu.

Unit Juru Bicara IDF kemudian mengeluarkan pernyataan yang mengatakan kalau IDF tetap berkomitmen terhadap tujuan perang yang dinyatakan pemerintah,.

Termasuk menghancurkan kemampuan pemerintahan dan militer Hamas.

(Tribunnews.com/ Namira Yunia)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas