Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Virus Polio Terdeteksi di Limbah Gaza, Kemenkes Sebut Tumpukan Sampah jadi Penyebab

Kementerian Kesehatan Gaza mengatakan telah menemukan virus polio dalam sampel limbah yang telah menumpuk di Gaza.

Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Bobby Wiratama
zoom-in Virus Polio Terdeteksi di Limbah Gaza, Kemenkes Sebut Tumpukan Sampah jadi Penyebab
X/Twitter
Kementerian Kesehatan Gaza mengatakan telah menemukan virus polio dalam sampel limbah yang telah menumpuk di Gaza pada Kamis (18/7/2024) 

Kementerian Gaza mengatakan ribuan orang di kota-kota tenda yang penuh sesak milik pengungsi perang kini berisiko tertular penyakit yang sangat menular, yang dapat menyebabkan kelainan dan kelumpuhan.

Konflik Palestina vs Israel

Israel telah melancarkan serangan mematikan di jalur Gaza pada 7 Oktober 2023.

Meski telah mendapat kecaman Internasional lantaran sudah mengabaikan resolusi Dewan Keamanan PBB yang menuntut gencatan senjata, Israel tetap nekat melancarkan serangan brutal di Gaza.

Lebih dari 38.800 warga Palestina telah terbunuh.

Sebagian besar korban adalah wanita dan anak.

Sementara korban luka akibat serangan Israel telah mencapai 89.400 warga Palestina

(Tribunnews.com/Farrah Putri)

BERITA REKOMENDASI

Artikel Lain Terkait Virus Polio, Jalur Gaza dan Konflik Palestina vs Israel

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas