Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

10 Makanan yang Dipercaya Dapat Mempercepat Proses Penuaan, Simak Penjelasannya

Berikut ini sepuluh makanan yang dipercaya dapat mempercepat proses penuaan, seperti garam, gula hingga daging.

Penulis: Adya Ninggar P
Editor: Pravitri Retno W
zoom-in 10 Makanan yang Dipercaya Dapat Mempercepat Proses Penuaan, Simak Penjelasannya
Consumer Health Digest
ILUSTRASI kulit keriput- Simak 10 makanan yang dipercaya dapat mempercepat proses penuaan. 

Garam berlebih dapat ditemukan di banyak produk populer:

- Keju;

- Pizza pepperoni;

- Keripik;

- Biskuit;

- Sereal.

3. Kopi dan minuman berkafein membuat kulit Anda kering

Berita Rekomendasi

Kafein bersifat diuretik.

Diuretik adalah kondisi yang membuat Anda mengeluarkan cairan dan menyebabkan tubuh kekurangan kelembapan.

Hal ini membuat kulit Anda kering dan rapuh.

Tapi, masalah ini bisa diatasi dengan cukup minum segelas air ekstra untuk setiap cangkir kopi yang Anda konsumsi.

Selain itu, jangan lupa untuk melembabkan kulit Anda dengan perawatan dari luar.

4. Alkohol membangun racun

Ilustrasi minuman keras.
Ilustrasi minuman keras. (Tribun Jabar/Taufik Ismail)

Segelas anggur tidak akan membahayakan tubuh, tetapi jika diminum secara teratur akan memengaruhi hati Anda.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas