Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

7 Manfaat Vitamin D: Dapat Mendukung Kesehatan Tulang hingga Menurunkan Risiko Diabetes

Vitamin D, mulai dari manfaat kesehatan, tipe, hingga sumber makanan yang mengandung vitamin D

Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Arif Fajar Nasucha
zoom-in 7 Manfaat Vitamin D: Dapat Mendukung Kesehatan Tulang hingga Menurunkan Risiko Diabetes
healthifyme.com
Manfaat Vitamin D untuk kesehatan, Mendukung Kesehatan Tulang 

6. Menurunkan depresi

Konsumsi makanan yang kaya vitamin D dapat secara signifikan memperbaiki gejala depresi.

Selain makanan, bisa juga konsumsi suplemen vitamin D.

7. Melindungi diri dari infeksi pernapasan

Vitamin D dapat membantu melindungi diri dari infeksi pernapasan.

Jika kekurangan vitamin D, Anda memiliki risiko lebih tinggi terkena penyakit autoimun seperti diabetes tipe 1, multiple sclerosis, rheumatoid arthritis dan penyakit tiroid.

Sumber makanan yang mengandung vitamin D

Berita Rekomendasi

Berikut sumber makanan yang mempunyai kandungan vitamin D:

- Jamur

- Salmon

- Minyak ikan

- Kuning telur

- Susu

- Jeruk

- Oatmeal

- Hati sapi

- Keju

(Tribunnews.com/Farrah Putri)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas