Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

10 Makanan Kaya Zat Besi, Jadi Cara Alami Cegah Anemia

10 makanan yang kaya akan zat besi, mulai dari sayur bayam hingga buah delima untuk mencegah anemia.

Penulis: tribunsolo
Editor: Sri Juliati
zoom-in 10 Makanan Kaya Zat Besi, Jadi Cara Alami Cegah Anemia
Freepik
Ilustrasi makanan yang mengandung zat besi - 10 makanan yang kaya akan zat besi, mulai dari sayur bayam hingga buah delima untuk mencegah anemia. 

Selain itu, madu juga mengandung zat besi yang baik bagi penderita anemia.

Madu dapat dikonsumsi langsung atau dibuat menjadi larutan yang dicampur dengan air hangat dan perasan jeruk nipis.

5. Tahu

Tahu adalah bahan olahan yang berasal dari kedelai.

Selain tinggi protein, tahu juga kaya akan zat besi.

Pilihan olahan tahu bisa sesuai selera, tetapi harus memperhatikan kadar minyak dan MSG-nya

6. Buah Bit

Buat Bit dapat membantu meningkatkan jumlah hemoglobin dalam darah.

Kandungan yang terdapat dalam buah bit adalah zat besi, kalium, asam folat yang bermanfaat bagi kesehatan dan menjaga tubuh tetap fit.

Berita Rekomendasi

Cara yang paling mudah untuk mengonsumsi buah bit adalah dengan membuatnya menjadi jus.

7. Apel

Buah apel bermanfaat untuk mencegah anemia karena mengandung zat besi.

Selain itu, buah apel juga mengandung antioksidan, flavonoid, dan tinggi serat yang baik bagi kesehatan.

Rasanya yang manis membuat buah apel banyak digemari, cukup dikonsumsi secara langsung atau dibuat jus pun sudah enak.

8. Delima

Zat Besi dalam delima dapat meningkatkan sel darah merah dalam tubuh.

Selain itu, delima juga mengandung Vitamin A, vitamin C, dan Vitamin C yang baik bagi tubuh.

Kandungan nutrisi tersebut berfungsi untuk menjaga sistem kekebalan tubuh dan mencegah penyakit.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas