Ciri-Ciri Orang Jenius, Apakah Anda Memiliki Tanda-Tandanya?
Meski terdengar seperti orang yang malas, namun orang jenius biasanya memiliki ruang yang berantakan.
Editor: Hasiolan Eko P Gultom
4. Berantakan
Meski terdengar seperti orang yang malas, namun orang jenius biasanya memiliki ruang yang berantakan.
Hal ini dapat dilihat dari suasana kamar atau ruang kerjanya.
Namun tanpa disadari, kondisi berantakan merupakan awal dari terciptanya kreatifitas baru bagi orang jenius.
5. Efisiensi
Efisiensi berbeda dengan jalan pintas.
Namun orang jenius memiliki cara yang efisien untuk meraih tujuannya.
Orang jenius dapat melihat peluang, kesempatan dan sumber daya untuk dimanfaatkan seefisien mungkin guna mencapai kesuksesan.
6. Kurang tidur
Memiliki sedikit waktu untuk tidur merupakan satu diantara tanda orang jenius.
Mereka biasanya terlalu fokus pada usaha dan tujuan hidup mereka.
Hal itu yang membuat orang-orang jenius lupa pada jam istirahat mereka.
Padahal tidur sangat dibutuhkan untk mengisi ulang energi dan kebugaran.
7. Tidak ada progress
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.