Ramalan Shio Minggu Ini, 16-22 Maret 2020: Ayam Pengen Menyendiri, Babi Makin Bijaksana
Babi sangat bijaksana dalam memandang kehidupan. Untuk menghindari kesalahpahaman, Babi selalu mengedapankan kesepakatan dengan hitam di atas putih.
Penulis: Bunga Pradipta Pertiwi
Editor: Daryono
Kabar baik, masalah yang kamu hadapi dengan pasangan akan segera terselesaikan dengan mudah.
Saat kamu mulai putus asa dan ingin menyerah, ingatlah hal-hal baik yang membuatmu semangat Naga !
6. Ular (1941, 1953, 1965, 1977, 1989, 2001, 2013)
Senin dan Rabu adalah waktu yang tepat untuk mengadakan pertemuan.
Atur segalanya sebaik mungkin sehingga Ular bisa menjalankannya dengan baik.
Keberuntungan akan menghampiri Ular di hari Kamis.
Jangan ragu untuk menolak permintaan orang lain jika Ular merasa tak mampu.
Ular akan menjadi lebih kuat di akhir pekan ini.
Kesehatanmu terbilang cukup stabil, tidak ada masalah kronis.
Meski semua tampak baik-baik saja, sebaiknya jangan mudah terlena.
Baca: Ketahui Ramalan Shio 2020 di Tahun Tikus Logam, Ada Shio Anjing Jujur dan Bicara Apa Adanya
Baca: Mengenal Lontong Cap Go Meh, Hidangan Hari ke 15 Tahun Baru Imlek
7. Kuda (1942, 1954,1966, 1978, 1990, 2002, 2014)
Kamu terlalu bersemangat di awal minggu ini Kuda, hati-hati jangan gegabah dalam mengambil keputusan.
Di pertengahan minggu, Kuda akan mengutamakan sifat ketangksan dan ketulusan.
Hal itu membuat Kuda bisa mengeluarkan ide-ide cemerlang.
Kuda jomblo akan merasakan banyak hal baik di hari Jumat dan Sabtu.
Kebiasaanmu akan berubah, membuatmu memungkinkan bertemu dengan orang-orang baru.
Kuda yang berpasangan akan semakin menerima satu sama lain.
Rencanakan sesuatu yang romantis bersama kekasihmu minggu ini.
8. Kambing (1943, 1955, 1967, 1979, 1991, 2003, 2015)
Senin sampai Rabu menjadi waktu yang tepat untuk memimpin untuk Kambing.
Kambing selalu punya cara unik tersediri yang tidak terpikiran oleh orang lain.
Meski punya kebebasan, sebaiknya Kambing tetap waspada.
Jangan sampai hal itu menjadi bumerang untukmu.
Akhir pekan Kambing akan menghabiskan waktu bersama pasangan dengan petualangan yang menyenangkan.
Apapun rencanya, sebaiknya hidari menghambur-hamburkan uang untuk hal yang tidak perlu.
9. Monyet (1944, 1956, 1968, 1980, 1992, 2004, 2016)
Sampai Selasa Moyet kemungkinan akan mengikuti arus yang ada.
Ini menjadi waktu yang tepat untuk melihat siapa saja yang setia kepadamu.
Di pertengahan minggu, Monyet jomblo akan punya banyak pilihan untuk diajak kencan.
Sayangnya Monyet terlalu banyak kriteria, membuat hal yang mudah menjadi sulit.
Pertemuan bisnis yang menguntungkan justru terjadi di hari Jumat atau Sabtu.
Pada haru Minggu Monyet akan dipenuhi kebahagian.
10. Ayam (1945, 1957, 1969, 1981, 1993, 2005, 2017)
Minggu ini Ayam sedang ingin menyendiri.
Sampai hari Selasa, Ayam sedang tak ingin diganggu.
Di pertengahan minggu barulah Ayam merasa lebih siap untuk bekerjasama dengan orang lain.
Komunikasi yang baik akan menjadi kunci manajemen yang baik untuk Ayam.
Siap-siap mendapat keberuntungan di akhir pekan.
Jumat adalah hari baik untukmu, banyak kesempatan yang akan menanti Ayam.
11. Anjing (1946, 1958, 1970, 1982, 1994, 2006, 2018)
Hari Selasa menjadi waktu yang tepat untuk bertemu dengan teman-temanmu Anjing.
Anjing akan semakin mudah dalam menjalin koneksi bersama orang-orang baru.
Di pertengahan minggu ini Anjing harus bisa berkata tidak untuk apa yang tidak ia kehendaki.
Jangan mau dimanfaatkan orang lain.
Kamis dan Jumat menjadi hari yang menguntungkan untuk Anjing.
Anjing memang bukan tipe orang yang pemalu, ini memudahkannya untuk mengekspresikan diri.
Minggu menjadi puncak romansa indahmu bersama kekasih.
12. Babi (1947, 1959, 1971, 1983, 1995, 2007, 2019)
Babi sangat bijaksana dalam memandang kehidupan.
Untuk menghindari kesalahpahaman, Babi selalu mengedapankan kesepakatan dengan hitam di atas putih.
Tapi Babi akan akan dilanda keraguan yang cukup besar di pertengahan minggu ini.
Jadwalkan pertemuan bisnis selain hari Rabu.
Kunci untuk menghadapi masalahmu adalah tetap tersenyum.
Meski Babi tak merencanakan apapun, akhir pekan akan menjadi menyenangkan.
Banyak hal spontan yang jadi penyemangat minggu ini.
(Tribunnews.com/Bunga)