Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Surat Terbuka Buat Jokowi ini Bikin Netizen Ngakak, Apa ya Isinya?

Sebuah surat terbuka yang ditujukan untuk Presiden RI, Joko Widodo baru-baru ini beredar di media sosial.

zoom-in Surat Terbuka Buat Jokowi ini Bikin Netizen Ngakak, Apa ya Isinya?
Biro Pers, Media dan Informasi Sekretariat Presiden
Presiden jokowi 

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Sebuah surat terbuka yang ditujukan untuk Presiden RI, Joko Widodo baru-baru ini beredar di media sosial.

Surat terbuka yang berisi uneg-uneg warga tentang pelaksanaan Pilkada DKI Jakarta dua putaran itupun menjadi pembicaraan netizen.

Namun, netizen yang membaca pesan itu justru dibuat tertawa setelah membaca satu per satu kalimat.

Surat terbuka itu diunggah pemilik akun Twitter @dorokakung, yang kemudian banyak dikomentari dan diretweet pengguna twitter lainnya.

Berikut isi Surat Terbuka itu:

Surat terbuka untuk Presiden RI Bpk. Joko Widodo

Salam, Pak Jok.
Hari ini saya mengikuti perkembangan pilkada 2017, kami atas nama rakyat senang atas adanya pilkada ini karna kami bisa libur kerja dan leyeh-leyeh dirumah.

Berita Rekomendasi

Sehubungan beredarnya issue putaran ke 2 pilkada Jakarta, kami mau nanya, apa nanti kita libur lagi pak? Jika libur lagi, kami rakyat jelata siap memdukung, utk pilkada sampai 10 putaran.

Demikian surat terbuka ini pak.

Salam,
Rakyat Indonesia

Komentar kocak netizen pun bermunculan menanggapi Surat Terbuka itu.

Berikut beberapa komentar netizen:


@TMSitumorang77 Jawab JKW:"Yg dipilih mreka, plaksana KPU, yg nyoblos smpean2. Lha kok bolanya digiring ke saya? Emang saya kiper?"

@Ziensya wkawkawkawkawka... Trus klo libur trus, kapan kerjanya.

Halaman
12
Sumber: Warta Kota
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas