BI Gelontorkan Rp 11,9 Triliun untuk Jaga Rupiah, Rizal Ramli: Proaktif tapi Kurang Efektif
Ekonom yang juga mantan Menko Maritim Rizal Ramli menanggapi upaya Bank Indonesia (BI) untuk menstabilkan nilai tukar rupiah.
Editor: Lailatun Niqmah
TRIBUNNEWS.COM - Ekonom yang juga mantan Menko Maritim Rizal Ramli menanggapi upaya Bank Indonesia (BI) untuk menstabilkan nilai tukar rupiah.
Dilansir TribunWow.com, hal itu ia sampaikan melalui akun Twitter-nya, @RamliRizal, yang diunggah Rabu (5/9/2018).
Awalnya, Rizal Ramli mentautkan pemberitaan terkait upaya Bank Indonesia (BI) yang berupaya melakukan stabilisasi nilai tukar rupiah, yakni dengan intervensi ganda di pasar valuta asing.
Baca: Tanggapan Yunarto Wijaya soal Beda Kondisi Ekonomi Tahun 2018 dan 1998
Lantas, Rizal Ramli mengatakan, hanya BI yang proaktif dalam upaya stabilisasi nilai tukar rupiah.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.