Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Daftar 10 Universitas Terbaik Dunia dan di Indonesia

Namun, pastinya, universitas lain mulai menyalip universitas kelas berat tradisional dari Inggris dan AS.

Editor: Hasanudin Aco
zoom-in Daftar 10 Universitas Terbaik Dunia dan di Indonesia
net
Harvard University 

Indikator penilaian QS WUR menggunakan enam indikator dalam pemeringkatan yaitu:

1. Reputasi akademik (40%) untuk mengukur unsur akademik secara menyeluruh.

2. Reputasi lulusan (10%) mengidentifikasi performa dan kualitas lulusan universitas di mata para pimpinan perusahaan.

3. Rasio fakultas dan mahasiswa (20%) untuk mengukur komponen yang menunjang keberlangsungan kegiatan belajar mengajar di perguruan tinggi seperti jumlah tenaga pendidik berbanding dengan jumlah mahasiswa

4. Kutipan jurnal ilmiah (20%) mengukur jumlah kutipan (citation), jumlah publikasi ilmiah serta dampak penelitian yang dihasilkan para sivitas akademika perguruan tinggi terhadap masyarakat

5. Fakultas internasional (5%) mengukur jumlah ekspatriat/tenaga pendidik asing di fakultas/perguruan tinggi.

6. Mahasiswa Internasional (5%) mengukur jumlah mahasiswa asing di fakultas/perguruan tinggi.

Berita Rekomendasi

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Daftar 10 Universitas Terbaik Dunia, Berapa Peringkat Indonesia?"
Penulis : Yohanes Enggar Harususilo

Sumber: Kompas.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas