Daftar Formasi Lengkap Penerimaan CPNS 2019 dari Provinsi Jakarta hingga Gunungkidul
Daftar formasi peneriamaan Calon Pegawai negeri Sipil (CPNS) tahun 2019. untuk Pemprov DIY, Kota Jogja, Sleman, Bantul, Kulon Progo hingga Gunungkidul
Editor: Ayu Miftakhul Husna
TRIBUNNEWS.COM - Daftar alokasi formasi lengkap peneriamaan Calon Pegawai negeri Sipil (CPNS) tahun 2019.
Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) pada rekrutmen CPNS menggunakan Computer Assisted Test (CAT) yang telah terbukti menekan angka kecurangan dan percaloan.
Rencananya, SKD akan dilakukan pada Februari 2020 dan dilanjutkan dengan Seleksi Kompetisi Bidang (SKB) pada Maret 2020.
Pada Tahun Anggaran 2019 dibuka penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil di 68 (enam puluh delapan) Kementerian/Lembaga dan 462 (empat ratus enam puluh dua) Pemerintah dan Provinsi/Kabupaten/Kota.
Pendaftaran CPNS 2019 dibuka secara online melalui Sscn di alamat sscasn.bkn.go.id atau https://sscasn.bkn.go.id/ .
Baca: Daftar Formasi CPNS 2019 untuk Masing-masing Pemerintah Daerah Provinsi
Baca: Daftar Formasi CPNS 2019 pada Tiap Instansi Pemerintah Pusat dan Daerah Provinsi Lengkap
Berikut formasi Alokasi Formasi CPNS yang dilansir Tribunjogja.com dari menpan.go.id untuk Pemprov DIY, Kota Jogja, Sleman, Bantul, Kulon Progo dan Gunungkidul, Jakarta, Jawa Barat dan Jawa Tengah
1. Provinsi DI Yogyakarta 718
2. Kabupaten Bantul 601
3. Kabupaten Sleman 643
4. Kabupaten Gunungkidul 345
5. Kabupaten Kulon Progo 360
6. Kota Jogja 419