Sempat Dikabarkan Tolak Gaji Sebagai Menteri Pertahanan, Prabowo Bilang Akan Tetap Terima Gaji
Sempat diisukan menolak segala fasilitas yang diberikan negara, Prabowo menyatakan menerima fasilitas yang diberikan kepadanya
Penulis: Muhammad Nur Wahid Rizqy
Editor: Sri Juliati
Twitter @Prabowo Subianto
Menteri Pertahanan Prabowo Subianto saat kunjungan ke Mabes TNI, Rabu (30/10/2019) diterima Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto. Tampak di belakangnya, mobil yang ditumpangi Prabowo.
Berdasarkan Pasal 2.e dari Keputusan Presiden tersebut, tunjangan yang diberikan kepada menteri adalah sebesar Rp 13,6 juta per bulan.
Jadi, total gaji dan tunjangan yang diterima oleh menteri adalah sebesar Rp 18,64 juta per bulan.
Selain gaji dan tunjangan jabatan, menteri juga akan mendapatkan tunjangan operasional untuk pembiayaan kegiatan menteri dan bukan untuk kepentingan pribadi.