Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Daftar 86 PTN Penerima Mahasiswa SNMPTN 2020, Universitas Terbuka hingga Institut Teknologi Bandung

Melansir laman resmi SNMPTN 2020, Minggu (16/2/2020), terdapat 86 PTN baik universitas maupun institut yang menerima mahasiswa baru jalur SNMPTN

Penulis: Arif Fajar Nasucha
Editor: Miftah
zoom-in Daftar 86 PTN Penerima Mahasiswa SNMPTN 2020, Universitas Terbuka hingga Institut Teknologi Bandung
snmptn.ac.id
Daftar 86 PTN Penerima Mahasiswa SNMPTN 2020, Universitas Terbuka hingga Institut Teknologi Bandung 

TRIBUNNEWS.COM - Terdapat 86 Perguruan Tinggi Negeri (PTN) yang menerima mahasiswa baru melalui jalur Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi (SNMPTN) 2020.

Berbagai universitas dan institut ini tersebar di seluruh Indonesia.

Melansir laman resmi SNMPTN 2020, Minggu (16/2/2020), terdapat 86 PTN baik universitas maupun institut yang menerima mahasiswa baru jalur SNMPTN.

Diketahui penerimaan mahasiswa baru PTN melalui beberapa jalur yakni SNMPTN, Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN), dan Ujian Mandiri.

Seperti yang telah dijadwakan, proses pendaftaran SNMPTN masih berlangsung hingga 27 Februari 2020.

Pendaftaran SNMPTN 2020 Dibuka Hari Jumat Siang
Pendaftaran SNMPTN 2020 Dibuka Hari Jumat Siang (Instagram @ltmptofficial)

Berikut daftar 86 PTN Penerima Mahasiswa Baru jalur SNMPTN 2020:

1. Universitas Syiah Kuala.

Berita Rekomendasi

2. Universitas Malikussaleh.

3. Universitas Teuku Umar.

4. Universitas Samudera.

5. ISBI Aceh.

6. UIN AR-Raniry.

7. Universitas Sumatera Utara.

8. Universitas Negeri Medan.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas