Live Streaming TVRI Belajar dari Rumah SMP, Rabu 3 Juni 2020: Pembangkit Listrik Tenaga Matahari
Inilah link live streaming program TVRI Belajar dari Rumah jenjang SMP secara online, ada materi Pembangkit Listrik Tenaga Matahari, Rabu (3/6/2020).
Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: bunga pradipta p
7. 21.30-23.30 WIB
Film: Ca-bau-kan
*) Jadwal ini dapat berubah sewaktu-waktu sesuai kebijakan penyiaran TVRI dan Kemendikbud.
Perubahan jadwal akan diinformasikan lebih lanjut.
Panduan untuk Orang Tua
Berikut hal yang dapat dilakukan orang tua untuk membantu meningkatkan kompetensi literasi anak dari melihat tayangan:
1. Jika memungkinkan, perhatikan apakah anak menyimak tayangan dengan baik.
2. Ajaklah anak berdiskusi setelah menyaksikan tayangan program dengan memperhatikan kesantunan berbahasa.
3. Pandulah anak mengerjakan tugas yang disampaikan dalam tayangan.
4. Berikanlah semangat dan bantuan kepada anak untuk melakukan aktivitas pembelajaran lainnya sebagai umpan balik dari hasil tayangan program.
5. Bacalah hasil pekerjaan anak. Berikanlah semangat, motivasi, dan inspirasi dari kehidupan yang dapat menguatkan karakter anak.
Panduan untuk Siswa
Panduan untuk Siswa Berikut hal yang dapat kamu lakukan untuk membantu meningkatkan kompetensi literasi dari melihat tayangan:
1. Siapkan alat tulis sebelum tayangan.