Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Hari Pahlawan 2020, Enam Tokoh Dianugerahi Gelar Pahlawan Nasional, Ini Riwayat Perjuangannya

Sebanyak enam tokoh Indonesia dianugerahi gelar Pahlawan Nasional oleh Presiden Joko Widodo pada momen Hari Pahlawan, 10 November 2020.

Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Daryono
zoom-in Hari Pahlawan 2020, Enam Tokoh Dianugerahi Gelar Pahlawan Nasional, Ini Riwayat Perjuangannya
Instagram @psekretariat.kabinet
Hari Pahlawan Nasional 2020-Hari Pahlawan 2020, 6 Tokoh Dianugerahi Gelar Pahlawan Nasional, Ini Riwayat Perjuangannya. 

1570-1571: Mengirim pasukan untuk (5 kora-kora berisi 500 prajurit) engusir Portugis di Ambon

1571-1575: Memimpin pengusiran Portugis di Buton, Selayar, dan Makassar

1575: Mengusir Portugis selamanya dari Ternate yang menjadikan Ternate sebagai sentral perdagangan cengkih di Maluku dengan jaringan internasional

1579-1580: Kesultanan Ternate menjalin hubungan dengan Kerajaan Inggris

1580-1583: Memimpin perlawanan kepada Spanyol di Philipina

2. Machmud Singgirei Rumagesan-Raja Sekar

Lahir: Sekar-Kokas, 27 Desember 1885

Berita Rekomendasi

Wafat: 5 Juli 1964

Riwayat Perjuangan

1934: Mensyaratkan Maskapai Belanda yang membuka tambang minyak tanah untuk tidak boleh semena-mena dan memperkerjakan penduduk pribumi.

1941: Menghindarkan rakyatnya dari kekejaman Jepang

1941: Memimpin pertempuran dengan Belanda

1953: Aktif memperjuangkan Irian Barat menjadi bagian dari RI.

Ia diangkat sebagai Ketua Umum Gerakan Cendrawasih Revolusioner Irian Barat (GCRIB).

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas