Daftar Hari Libur Nasional 2021, Total Ada 23 Hari, Terdapat Perubahan Tanggal Cuti Bersama
Berikut ini daftar Hari Libur Nasional 2021. Ada sejumlah perubahan tanggal cuti bersama di tahun 2021.
Penulis: Pravitri Retno Widyastuti
Editor: Miftah
2 April: Wafat Isa Al Masih
1 Mei: Hari Buruh Internasional
13 Mei: Kenaikan Isa Al Masih
13-14 Mei: Hari Raya Idul Fitri 1442 H
Baca juga: Libur Tahun Baru 2021, Jasa Marga: 150 Ribu Kendaraan Telah Tinggalkan Jakarta
Baca juga: Salurkan Bansos di Awal Tahun, Risma: Kita Tidak Ada Libur
26 Mei: Hari Raya Waisak 2565
1 Juni: Hari Lahir Pancasila
20 Juli: Hari Raya Idul Adha 1442 H
10 Agustus: Tahun Baru Islam 1443 H
17 Agustus: Hari Kemerdekaan RI
19 Oktober: Maulid Nabi Muhammad SAW
25 Desember: Hari Raya Natal
Daftar cuti bersama tahun 2021:
12 Maret: Isra' Mi'raj Nabi Muhammad SAW
12, 17, 18, dan 19 Mei: Hari Raya Idul Fitri 1442 H
Baca juga: Usai Libur Akhir Tahun, Menkes Prediksi Kasus Covid-19 Melonjak Pada 16-18 Januari 2021
Baca juga: ASDP: Usai Libur Natal, Penumpang yang Menyeberang dari Sumatera ke Jawa Baru 30 Persen