Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cara Mendapatkan EFIN untuk Lapor SPT Tahunan secara Online dan Solusi jika Lupa EFIN

Inilah cara mendapatkan EFIN untuk lapor SPT Tahunan secara online, Anda bisa melakukan permohonan EFIN lewat email dengan melampirkan persyaratannya.

Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Cara Mendapatkan EFIN untuk Lapor SPT Tahunan secara Online dan Solusi jika Lupa EFIN
Tangkap Layar Akun Instagram @ditjenpajakri
Lapor SPT Tahunan secara Online. Cara Mendapatkan EFIN untuk Lapor SPT Tahunan secara Online dan Solusi jika Lupa EFIN. 

- Yang mengajukan permohonan EFIN adalah pimpinan kantor cabang.

- Datang ke KPP tempat kantor cabang terdaftar sebagai wajib pajak.

- Surat pengangkatan pimpinan kantor cabang.

- Surat penunjukan pimpinan kantor cabang sebagai pengurus yang mewakili badan.

- Kalau pengurusnya adalah orang Indonesia, tunjukkan asli dan serahkan fotokopi KTP dan kartu NPWP atau SKT atas nama pengurus.

Bila pengurusnya orang - asing, tunjukkan asli dan serahkan fotokopi Paspor, KITAS atau KITAP, dan NPWP atau SKT-nya.

- Tunjukkan asli dan serahkan kartu NPWP atau SKT atas nama kantor cabang.

Berita Rekomendasi

- Menyampaikan alamat email aktif kantor cabang tersebut.

- Setelah berhasil mendapatkan EFIN, maka bisa aktivasi EFIN melalui laman DPJ Online. 

(Tribunnews.com/Suci Bangun DS, Kontan.co.id/Virdita Ratriani)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas