Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kapan Puasa Asyura di Bulan Muharram 2022? Simak Jadwal dan Kemuliaannya

Berikut ini jadwal puasa Asyura saat bulan Muharram 2022. Umat muslim menyambut Tahun Baru Islam 1444 Hijriyah dijadwalkan pada 1 Muharram 2022.

Penulis: Tartila Abidatu Safira
Editor: Tiara Shelavie
zoom-in Kapan Puasa Asyura di Bulan Muharram 2022? Simak Jadwal dan Kemuliaannya
Freepik
Ilustrasi desain 1 Muharram. Berikut ini jadwal puasa Asyura saat bulan Muharram 2022. Umat muslim menyambut Tahun Baru Islam 1444 Hijriyah dijadwalkan pada 1 Muharram 2022. 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini jadwal puasa Asyura saat bulan Muharram 2022.

Umat muslim menyambut Tahun Baru Islam 1444 Hijriyah dijadwalkan pada 1 Muharram 2022.

Sementara itu, jadwal 1 Muharram 2022 dalam kalender masehi, sesuai ketetapan Kemenag yaitu tanggal Sabtu, 30 Juli 2022.

Tanggal tersebut juga ditetapkan sebagai hari libur nasional.

Simak jadwal puasa Asyura berikut ini.

Jadwal Puasa Asyura

Dalam bulan Muharram, terdapat amalan sunnah yang dapat dikerjakan umat muslim yaitu puasa Asyura.

Baca juga: Kapan 1 Muharram Tahun 2022? Simak Penjelasan dari Kemenag

Berita Rekomendasi

Tahun ini, jadwal puasa Asyura dapat dilakukan pada 8 Agustus 2022.

Mengutip buku kitab Fathul Muin oleh Syekh Zainuddin, puasa Asyura dilakukan pada 10 Muharram berdasarkan kalender islam.

Bulan Muharam sendiri salah satu bulan yang penuh kemuliaan.

Pada bulan Muharram, Allah SWT menjanjikan pahala berlimpah setiap beramal sholeh.

Kemuliaan Puasa Asyura

Puasa Asyura dapat mengahapus dosa 1 tahun sebelumnya.

Puasa paling utama setelah Ramadhan adalah saat Muharram, Dzulqo'dah, lalu Sya'ban.

Baca juga: Doa Menyambut 1 Muharram 2022, Ini Waktu yang Tepat untuk Dibaca

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas