Profil Idham Chalid, Pahlawan yang Tertera di Uang Baru Rp5.000
Profil Pahlawan Nasional, Idham Chalid yang gambarnya tertera di pecahan uang kertas Rp 5.000 TE 2022
Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
- Wakil Perdana Menteri II Kabinet Ali Sastroamidjojo II (24 Maret 1956 - 14 Maret 1957)
- Menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat (6 Juni 1968 - 28 Maret 1973)
Jabatan Dalam Kabinet:
1. Wakil Ketua MPRS dengan Kedudukan sebagai Menteri dalam kabinet Kerja III masa kerja 6 Maret 1962 - 13 November 1963
2. Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat Sementara dalam kabinet Dwikora I masa kerja 27 Agustus 1964 - 22 Februari 1966
3. Menteri Kesejahteraan Rakyat dalam kabinet Ampera I masa kerja 25 Juli 1966 - 17 Oktober 1967
4. Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat Sementara dalam kabinet Dwikora III masa kerja 27 Maret 1966 - 25 Juli 1966
5. Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat Sementara dalam kabinet Dwikora II masa kerja 24 Februari 1966 - 28 Maret 1966
Pada tahun 2000, Idham Chalid mengidap penyakit stroke.
Setelah berjuang selama 10 tahun, Idham Chalid dinyatakan meninggal dunia.
Jasad Idham Chalid dikebumikan di halaman Kompleks Pondok Pesantren Darul Qur'an di Cisarua, Bogor.
Pada 7 November 2011, berdasarkan Keppres No. 113/TK/ Tahun 2011, Idham Chalid dianugerahi gelar Pahlawan Nasional Indonesia. (*)
(Tribunnews.com/ Siti N)