Firli Bahuri Diminta Mundur dari Ketua KPK, Buntut Polemik Pemecatan Endar Priantoro
Massa menuntut Ketua KPK, Firli Bahuri mundur dari jabatannya karena KPK dinilai lamban dalam penanganan kasus. Diduga terkait kasus Formula E
Penulis: Galuh Widya Wardani
Editor: Garudea Prabawati
Tribunnews.com/Ilham Rian Pratama
Ketua KPK Firli Bahuri saat jumpa pers terkait program Politik Cerdas Berintegritas Terpadu 2022 di Gedung ACLC KPK, Jakarta, Selasa (12/4/2022).
"Saya yakin Pak Firli dan Pak Kapolri sama-sama orang yang bijaksana, bisa mencari titik temu yang win-win solution semua," ujar Habiburokhman di kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (6/4/2023).
Habiburokhman yakin, KPK dan Polri bisa menyelesaikan polemik pemecatan itu.
"Ya kita percaya kedua belah pihak akan selesaikan masalah ini dengan baik-baik saja, berpedoman pada hukum yang berlaku," kata Habiburokhman.
(Tribunnews.com/Galuh Widya Wardani/Fersianus Waku)(WartaKotalive.com/Budi Sam Law Malau)
Berita Rekomendasi